Pelatihan Manajemen Stres kepada Orang Tua Saat Pendampingan Pembelajaran Jarak Jauh Anak
Kangmas: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat
View Publication InfoField | Value | |
Title |
Pelatihan Manajemen Stres kepada Orang Tua Saat Pendampingan Pembelajaran Jarak Jauh Anak
Stress Management Training for Parents During Child Distance Learning Assistance |
|
Creator |
Muslim, Abdul Aziz
Rafica, Vivia Maya Zainuddin, Mohammad |
|
Subject |
stress management
parenting mentoring distance learning manajemen stres orang tua pendampingan pembelajaran jarak jauh |
|
Description |
Sejak Februari 2020 masa Pandemi Covid-19 telah menyerang banyak negara dan Indonesia menjadi salah satu negara yang juga terserang wabah tersebut. Banyak sektor yang terdampak sebab adanya virus Corona ini, mulai dari stabilitas ekonomi yang kurang baik, aktivitas sosial yang terbatas sampai masalah pendidikan pada anak. salah satu masalah dalam pendidikan adanlah dampak stres orang tua dalam mendampingi anak pada proses pembelajaran jarak jauh. Hal tersebut mendasari perlu adanya kegiatan pelatihan guna untuk mengatasi maslah stres yang dialami oleh orang tua. Subjek dalam pelatihan ini sebanyak 7 subjek dengan jenis kelamin perempuan. Subjek yang dipilih adalah yang memiliki kategori stres tinggi dengan melakukan survei skala stres. Pelatihan dilakukan dengan beberapa materi dan praktik kemudian dilakukan follow-up setelah 2 minggu dilakukan pelatihan dengan hasil dari 7 subjek 6 subjek turun pada kategori stres rendah dan 1 subjek turun pada kategori stres sedang.
Since February 2020, the Covid-19 pandemic has attacked many countries and Indonesia has become one of the countries affected by the outbreak. Many sectors have been affected because of this corona virus, ranging from poor economic stability, limited social activities to educational problems in children. One of the problems in education is the impact of stress on parents in assisting children in the distance learning process. This underlies the need for training activities in order to deal with stress problems experienced by parents. The subjects in this training were 7 subjects with female gender. Subjects selected were those with high stress categories by conducting a stress scale survei. The training was carried out with some material and practice then followed up after 2 weeks of training with the results of 7 subjects, 6 subjects fell in the low stress category and 1 subject fell in the medium stress category |
|
Publisher |
Neolectura
|
|
Date |
2020-11-19
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
http://journal.neolectura.com/index.php/Kangmas/article/view/124
10.37010/kangmas.v1i3.124 |
|
Source |
KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat; Vol. 1 No. 3 (2020): KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat; 153-158
KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat; Vol 1 No 3 (2020): KANGMAS: Karya Ilmiah Pengabdian Masyarakat; 153-158 2722-2004 10.37010/kangmas.v1i3 |
|
Language |
ind
|
|
Relation |
http://journal.neolectura.com/index.php/Kangmas/article/view/124/78
|
|
Rights |
Copyright (c) 2020 Abdul Aziz Muslim, Vivia Maya Rafica, Mohammad Zainuddin
https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0 |
|