Reposisi Perempuan Islam dalam Bingkai Historiografi
Ishlah: Jurnal Ilmu Ushuluddin, Adab dan Dakwah
View Publication InfoField | Value | |
Title |
Reposisi Perempuan Islam dalam Bingkai Historiografi
|
|
Creator |
Nur Ikhlas
|
|
Subject |
Perempuan
Sejarah Islam |
|
Description |
Penelitian ini menguraikan tentang perempuan, yang dijelaskan dengan rincian dari segi sejarah perempuan secara historiografi dan dalam pandangan Islam. Sejarah membuktikan bahwa perempuan tidak banyak terlibat sejak periode awal sejarah itu ada hingga sekang, namun pada beberapa tahun terakhir gender salah satu pembahasan yang cukup membumi. Akan tetapi pada makalah ini tiak akan dibahas masalah gender. Makalah ini akan mengungkap bagaimana keterlibatan perempuan dalam historiografi dan dalam perjalanan sejarah Islam. Sejarah perempuan merupakan suatu hal yang cukup rumit, mengingat penulisan sejarah perempuan sangat langka bahkan tidak tercatat dalam sejarah. Sejarawan mengatakan bahwa “wanita tersembunyi dalam sejarah” dikarenakan perempuan dianggap tidak terlalu penting dalam perjalanan sejarah. Sebenarnya jika ditinjau dari perjalanan nya perempuan cukup penting dan sangat berpengaruh dari perkembangan sejarah baik itu ditinjau dari historiografi dan dalam perjalanan Islam. Penulisan makalah ini megumpulkan data-data dari berbagai penelitian buku-buku dan jurnal tentang perempuan serta data-data lainnya yang berkaitan dengan pembahasan makalah.
|
|
Publisher |
Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah IAIN Kerinci
|
|
Date |
2019-06-29
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://jurnalfuad.org/index.php/ishlah/article/view/27
10.32939/ishlah.v1i1.27 |
|
Source |
Ishlah: Jurnal Ilmu Ushuluddin, Adab dan Dakwah; Vol. 1 No. 1 (2019): Juni; 101-117
2715-6273 2714-6510 10.32939/ishlah.v1i1 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://jurnalfuad.org/index.php/ishlah/article/view/27/8
10.32939/ishlah.v1i1.27.g8 |
|
Rights |
Copyright (c) 2019 Ishlah: Jurnal Ilmu Ushuluddin, Adab dan Dakwah
|
|