Jurnal MESIL (Mesin Elektro Sipil)
Journal Website | Current Issue | All Issues
Jurnal Mesil (Mesin Elektro Sipil) diterbitkan oleh Centre for Research and Development Indonesia (CERED Indonesia) bulan Juni dan bulan Desember dalam setahun. Jurnal Mesil adalah untuk menyebarluaskan informasi hasil karya tulis ilmiah kepada akademisi dan praktisi yang menaruh minat pada bidang Mesin Elektro Sipil. Jurnal Mesil menerima kiriman artikel yang ditulis dalam bahasa Indonesia atau bahasa Inggris. Penentuan artikel yang dimuat dilakukan melalui proses blind review oleh tim editor dengan mempertimbangkan aspek-aspek antara lain: terpenuhinya persyararatan baku untuk publikasi jurnal ilmiah dan kontribusi artikel terhadap perkembangan profesi,Mesin Elektro Sipil
- Analisa pengaruh Intesitas Sinar Matahari Terhadap Daya Keluaran Pada Sel Surya Jenis...
- Aplikasi Interpolasi Fungsi Peubah Dalam Tabel Faktor Pendingin Angin
- Pengaruh Temperatur Lingkungan Terhadap Andongan dan Kekuatan Tarik konduktor Jenis...
- Analisa Regresi Kecepatan Angin Terhadap Daya Turbin Angin VAWT Tipe Darrieus-Savonius...
- Analisis Ruas Jalan Lintas Sumatera Kota Tebing Tinggi Dan Kisaran Sebagai Titik Rawan...
- SIMULASI LAJU ALIRAN PENGECORAN DALAM PROSES PEMBUATAN BLOK SILINDER MOTOR BAKAR
- ANALISA PENGARUH SUDUT SUDU IMPELLER PADA UNJUK KERJA BLOWER SENTRIFUGAL
- Rancang Bangun Acwh Berkapasitas 60 Liter Memanfaatkan Pipa Kapiler Bersirip Sebagai...
- ANALISA PENGARUH VARIASI DIAMETER PULI TERHADAP HASIL PRODUKSI PADA MESIN PENGURAI...
- PROSES PENGECORAN ALUMINIUM SEBAGAI BAHAN PEMBUATAN BLOK SILINDER
- SIMULASI NUMERIK KERUGIAN ALIRAN UDARA PADA SUSUNAN PIPA SEGITIGA
- Kajian Penataan Jalur Pedestarian Jalan Kapten Mukhtar Basri Medan Sebagai Akses Utama...